Meriahnya Lomba Sate
Seperti tahun-tahun sebelumnya dibumi darurrahmah ketika datang lebaran haji atau idul adha kegiatan KBM diliburkan 3 hari, waktu kosong tersebut diisi oleh kegiatan-kegiatan seperti halnya ada kegiatan lomba musik, tabuh bedug, azan dll, dan untuk para dewan guru mereka sibuk dengan penyembeliha hewan qurban
dihari ketiga panitia kelas 6 yang memotori semua kegiatan, mereka mengadakan lomba sate antar kelas, lomba ini sekaligus penutup dari semua lomba yang ada pada hari libur idul adha, panitia memberi aturan untuk lomba sate dari perwakilan kelas max 5 orang untuk mengikuti lomba, dan yang lainya memberi support kepada yang mengikuti lomba, lomba pun dihadiri wajib oleh seluruh wali kelas, wali kelas untuk memonitirong kegiatan tersebut agar terkendali
adapun dari dewan juri yang ditunjuk oleh panitia adalah Al-Ustdaz Didin Wahyudin, Al-Ustadz Firmansyah dan Al-Ustadz Abdul Mughni, merekalah yang menilai lomba sate tersebut, dalam hal kriteria untuk hidangan sate meliputi dari kerapihan, rasa, penyajian, dll
Didalam perlombaan sate dimeriahkan oleh band kita yaitu GUDARA BAND, gudara band memerihkan acara dari awal sampai akhir acara
Dan pada pukul 21.00 wib semua yang memanggang sate harus berhenti karena akan ada penilaian dari dewan juri, setelah semua ternilai pada pukul 22.00 semua kegiatan wajib berhenti dan semua santri meninggalkan perlombaan dan mereka semua kekamar masing-masing untuk istirahat
Copyright@Warta-Darurrahmah_IF
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
-
Depok- Lomba Tangkas Penggalang (LTG) pramuka telah dilaksanakan hari ini Sabtu, 8 April 2017. Pasukan khusus Pondok Pesantren Darurrahma...
-
Darurrahmah- Haul ke-12 sesepuh Pondok Pesantren Darurrahmah KH. Tb. Asep Basri telah selesai dilaksanakan tadi malam, Rabu, 04/05/2016. ...
-
Darurrahmah- Fasilitas kesehatan menjadi hal mutlak yang penting bagi pondok pesantren atau sekolah yang memiliki sistem Boarding Scho...
No comments:
Post a Comment